CEFAB5C880BF83A8B06661D6CAC33458 Bolehkah Hamster Makan Kacang Tanah? - Healty99 - Panduan Sehat Secara Alami

Iklan 4

Bolehkah Hamster Makan Kacang Tanah?

gambar kacang tanah peanut makanan hamster
Sumber foto : pixabay/CouleurCouleur
Healty99 - Hamster adalah omnivora yang menyatakan bahwa mereka bisa makan apa saja. Secara alami hewan berbulu mungil ini memakan buah-buahan, sayuran, kacang-kacangan, dan biji-bijian. Terkadang mereka juga serangga dan hewan kecil jika dibutuhkan.

Tetapi dengan di pelihara tentu kita akan memberikan makan berupa pelet berkualitas tinggi, terkadang juga diberi makanan tambahan berupa jerami, sayuran, serta sejumlah potongan buah.

Namun terlepas dari itu semua, apakah boleh memberikan kacang tanah pada hamster? Mengingat makanan satu ini termasuk dalam katergori biji kacang.

Hamster Makan Kacang Tanah

Perlu kamu ketahui, hamster boleh makan kacang tanah. Makanan satu ini tidak hanya aman untuk hamsster tetapi juga kaya manfaat.

Baik direbus, panggang atau secara mentah kamu bisa berikan ke peliharaan berbulu mungil ini. Bahkan tidak perlu di kupas, berikan kacang secara untuh dan biarkan mereka menggerogoti kulit secara perlahan.

Kacang tanah adalah makanan tambahan yang sehat untuk hamster peliharaan kamu, tetapi perlu di ingat bahwa kcng satu ini tidak boleh menjadi satu-satunya sumber makanan utama.

Sebagai hewan peliharaan yang lucu, mereka juga membutuhkan asupan makanan yang terdiri dari sekitar 16% protein dan 5% lemak. Sebagian besar kebutuhan nutrisi mereka akan dipenuhi daru pemberian pelet khsusus makanan hammster.

Manfaat kacang tanah buat hamster

Kacang tanah memiliki kandungan vitamin B, E, dan niasin, serat, karbo, protein dan kalori. Oleh karena itu kamu bisa memberikan kcng pada hammster, namun dalam porsi yang sesuai.

Dengan memantau jumlah yang berikan, maka manfaat kacang panjang bisa diterapkan pada hamster. Salah satunya ialah menjaga kesehatan tulang dan gigi, kesehatan otot, mencegah masalah kulit dan masih banyak lagi.

Berapa banyak memberikan hamster kacang tanah?

Dalam memberi makan hammster makan kacng tanah pada dasarnya tidak perlu terlalu banyak dan rutin setiap hari.

Kamu cukup berikan satu sendok untuk setiap sekali makan dengan rentan waktu 1 atau 2 kali dalam sepekan (seminggu).

Mengingat hamster adalah hewan omnivora tentu akan membutuhkan sejumlah nutrisi dari makanan lain seperti buah dan sayuran.

Memberikan terlalu sering kacang tanah pada hewan peliharaan kamu justru bisa menyebabkan mereka obesitas dan kegemukan.

Bahaya kacang tanah buat hamster?

Sebenarnya kcng tanah tidak berbahaya bagi hewan satu ini, selagi jika kamu memberikan dalam bentuk mentah, panggang atau di rebus.

Yang harus kamu hindari ialah jangan memberikan hamster kacang yang mengandung garam alias dengan rasa asin, karena bisa menyebabkan penyakit pembuluh darah, gangguan jantung, serta dapat mengurangi umur hamster hingga 30%.

Bahkan dalam waktu dekat, memberi garam pada hamster bisa mengakibatkan masalah dehidrasi dan membuat mereka terlalu banyak minum air.

Jangan juga memberikan hamstter dengan kacang tanah yang di olah dengan campuran cabai, coklat dan pemanis seperti gula. Hewan satu ini memiliki pencernaan yang buruk dalam mengolah rasa pedas dan gula.

Baca terus informasi lainnya di healty99.com seputar hewan satu ini.

Artikel terkait : 


Buka Komentar

Iklan Atas Artikel "iklan 5"

Iklan 3 Tengah Artikel 1

Iklan 5 Tengah Artikel 2

Iklan 3 Bawah Artikel