CEFAB5C880BF83A8B06661D6CAC33458 Adakah Manfaat Daun Sirih untuk Keputihan - Healty99 - Panduan Sehat Secara Alami

Iklan 4

Adakah Manfaat Daun Sirih untuk Keputihan

gambar daun tanaman sirih
Sumber foto: pixabay/HuyMon
Healty99 - Adakah manfaat daun sirih untuk keputihan? Sebelum itu, keputihan merupakan suatu kondisi ketika lendir atau cairan keluar dari vagina. Cairan tersebut sebenarnya adalah cara alami tubuh dalam menjaga kebersihan area kewanitaan.

Namun beberapa kasus keputihan berlebihan di sertai dengan warna dan aroma tidak sedap justru merupakan suatu kondisi tidak normal.

Baca juga : 10 Manfaat Daun Sirih Dan Madu 

Keputihan yang berlebihan di sertai tidak normal dapat di sebabkan oleh infeksi, baik karena infeksi jamur, bakteri (vaginosis bakterialis, gonore, chlamydia), atau parasit (trikomoniasis).

Akan tetapi, adapun gejala keputihan di sebabkan oleh tanda dari kanker rahim atau leher rahim. 

Manfaat Daun Sirih Untuk Keputihan

Keputihan bisa saja di alami setiap wanita sekali dalam seumur hidupnya, dan permasalahan tersebut banyak masyarakat umum mengandalkan daun dari tanaman sirih untuk mengatasinya.

Lantas apakah benar daun sirih bisa mengatasi masalah keputihan yang sedang terjadi? 

Baca juga : Manfaat Daun Sirih Dan Garam

Menurut beberapa penelitinan, daun dari tanaman dengan nama ilmiah Piper betle ini mempunyai beberapa kandungan senyawa yang bersifat antioksidan, antibakteri, antimikroba, antifungi serta antiradang.

Sejumlah kandungan tersebut di yakini mampu melawan sekaligus mengurangi pertumbuhan bakteri dan jamur.

Itulah sebabnya penggunaanya tanaman satu ini sudah sejak lama dipakai dalam mengatasi beberapa masalah seperti mimisan, bau badan, antikseptik alami, luka berdarah hingga mengatasi keputihan dan gatal-gatal.

Yang pasti kamu bisa menggunakan sirih dalam mengurangi gejala tersebut (keputihan). 

Baca juga : Manfaat Rebusan Sirih Dan Jahe

Cara menggunakanya, rebus 7 lembar daun sirih dengan 1 liter air hingga mendidih, lalu air rebusanya di pakai untuk membasuh area kewanitaan secara merata.

Nah, itulah seputar manfaat daun sirih untuk keputihan yang bisa kamu ketahui.

Note : Menggunakan tanaman sirih sebagai salah satu cara dalam mengatasi keputihan boleh saja di lakukan, hal tersebut karena pada dasarnya piper betle mempunyai kandungan yang bisa mengurangi pertumbuhan jamur dan bakteri.

Akan tetapi yang perlu kamu perhatikan ialah, harap untuk menggunakan secara berlebihan atau hingga ke bagian terlalu dalam area kewanitaan kamu.

Baca juga : Manfaat Daun Sirih Untuk Mata Dan Efek Sampingnya

Pasalnya, penggunaan secara berlebihan justru bisa mengganggu pH dan sejumlah bakteri baik pada area miss v, bahkan beberapa kasus bisa memperparah keadaan.

Baca terus informasi lainnya di healty99.com seputar tanaman herbal.

Artikel terkait :

Buka Komentar

Iklan Atas Artikel "iklan 5"

Iklan 3 Tengah Artikel 1

Iklan 5 Tengah Artikel 2

Iklan 3 Bawah Artikel